Apa Saja KPI Sosial Media dan Bagaimana Cara Mengukurnya?
Kamu sudah menjalankan strategi social media marketing, namun tidak tahu cara mengukur keberhasilan strategi yang sudah dijalankan? Sayang kan, ketika kamu sudah membuat konten berhari-hari namun kamu tidak tahu seberapa luas kontenmu menjangkau orang, sesuka apa audiens terhadap kontenmu, atau seberapa efektif konten tersebut bisa mendatangkan traffic ke website. Inilah pentingnya pengukuran keberhasilan dari strategi …
Apa Saja KPI Sosial Media dan Bagaimana Cara Mengukurnya? Read More »