fbpx

2020

Pertanyaan Saat Interview Kerja dan Jawabannya

10+ Pertanyaan Saat Interview Kerja dan Jawabannya Untuk Posisi Digital Marketing

Digital marketing merupakan salah satu jenis pekerjaan yang sedang naik daun dalam beberapa tahun ini. Menurut World Economic Forum, profesi digital marketing juga digadang-gadang sebagai satu diantara lima profesi yang memiliki prospek menjanjikan di masa depan. Apakah kamu memimpikan untuk mempunyai pekerjaan sebagai seorang digital marketer? Jika iya, maka ada banyak hal yang harus kamu […]

10+ Pertanyaan Saat Interview Kerja dan Jawabannya Untuk Posisi Digital Marketing Read More »

Rekomendasi Coworking Space Malang

4 Rekomendasi Coworking Space di Kota Malang

Bagi kaum milenial, kamu pasti sudah sering mendengar istilah coworking space. Nah, khusus untuk kamu yang tinggal di Malang dan membutuhkan tempat yang nyaman untuk bekerja, kami akan berikan 4 rekomendasi coworking space di Kota Malang. Sebelum membahas rekomendasi co-working space di Kota Malang, mari kita kenalan dulu dengan coworking space. Coworking space adalah tempat

4 Rekomendasi Coworking Space di Kota Malang Read More »

Cara Membangun Personal Branding

Pelajari Cara Membangun Personal Branding dalam Berbisnis Ala Dua Influencer Ini!

Siapa saja entrepreneur terkenal asal Indonesia yang kamu tahu? Bob Sadino, Nadiem Makarim, Sandiaga Uno, Belva Devara, Hendy Setiono, Johnny Andrean, dan Arief Muhammad adalah beberapa nama yang cukup familiar. Para entrepreneur ini tidak hanya sukses dengan bisnisnya masing-masing, tapi juga tahu cara membangun personal branding atau self branding sehingga dikenal luas oleh masyarakat Indonesia.

Pelajari Cara Membangun Personal Branding dalam Berbisnis Ala Dua Influencer Ini! Read More »

bisnis online syariah

Bisnis Syariah: Pengertian, Ciri, Akad, dan Contoh Bisnisnya

Indonesia adalah salah satu negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia. Sekitar 80 persen dari penduduk Indonesia beragama Islam. Oleh karena itu, pangsa pasar umat islam di Indonesia begitu besar dan sebagai pebisnis kamu harus bisa memanfaatkan peluang pasar tersebut lewat model bisnis syariah. Islam mengatur penganutnya dalam menjalankan segala aspek kehidupan, termasuk dalam hal

Bisnis Syariah: Pengertian, Ciri, Akad, dan Contoh Bisnisnya Read More »

Arti Open Minded

Apa Itu Open Minded? Arti, Manfaat, dan Penerapannya Sebagai Entrepreneur

Saat ini, open minded menjadi istilah yang sangat populer dan banyak digunakan baik oleh influencer di berbagai media ataupun kalangan masyarakat umum khususnya kaum muda. Istilah ini menjadi simbol bagi kemajuan cara berpikir manusia di era modern. Namun sudahkah kamu benar-benar memahami apa arti open minded? Apa manfaat open minded bagi seorang entrepreneur? Pada artikel

Apa Itu Open Minded? Arti, Manfaat, dan Penerapannya Sebagai Entrepreneur Read More »

Customer Value Adalah

Mengenal Customer Value dan Perannya Terhadap Kepuasan Konsumen

Kepuasan konsumen adalah hal utama yang harus didapatkan serta dijaga oleh perusahaan demi meraih keuntungan dan pertumbuhan bisnis. Untuk bisa membuat konsumen merasa puas tentu bukan hal yang mudah, makanya kamu perlu mengenal konsep Customer Value. Memangnya kenapa harus tahu konsep customer value? Karena, dalam konsep customer value kamu akan mengerti bahwa kepuasan konsumen tidak

Mengenal Customer Value dan Perannya Terhadap Kepuasan Konsumen Read More »

Usaha Sesuai Passion

Apakah Usaha Sesuai Passion Itu Salah? Pahami Dulu Pengertiannya!

Sebagian orang mungkin berpikir bahwa punya usaha sesuai passion yang kita sukai merupakan hal yang terbaik. Namun, adakalanya kita bimbang untuk memilih untuk tetap menjalankan passion atau menjadi realistis dengan keadaan. Sebenarnya, usaha sesuai passion bukanlah dua hal yang berseberangan. Kamu tetap bisa mendapatkan profit dan menumbuhkan bisnis sambil menjalani passion yang kamu sukai, lho!

Apakah Usaha Sesuai Passion Itu Salah? Pahami Dulu Pengertiannya! Read More »

Contoh Teks Copywriting

7+ Teknik dan Contoh Teks Copywriting Paling ‘Nendang’ Beserta Tips Membuatnya!

Menjual lewat tulisan mungkin terdengar mudah ya? Cukup dengan memaparkan fitur, manfaat, serta memberikan promo maka tulisanmu sudah jadi. Namun, apakah kamu yakin bahwa konsumen tertarik dengan penawaranmu? Atau bahkan, apakah mereka peduli dengan produkmu? Itulah pentingnya copywriting, sebuah teknik penulisan yang tidak hanya mendeskripsikan produk tapi juga mampu membuat sebuah tulisan menjadi lebih menarik

7+ Teknik dan Contoh Teks Copywriting Paling ‘Nendang’ Beserta Tips Membuatnya! Read More »

KPI Sosial Media

Apa Saja KPI Sosial Media dan Bagaimana Cara Mengukurnya?

Kamu sudah menjalankan strategi social media marketing, namun tidak tahu cara mengukur keberhasilan strategi yang sudah dijalankan? Sayang kan, ketika kamu sudah membuat konten berhari-hari namun kamu tidak tahu seberapa luas kontenmu menjangkau orang, sesuka apa audiens terhadap kontenmu, atau seberapa efektif konten tersebut bisa mendatangkan traffic ke website. Inilah pentingnya pengukuran keberhasilan dari strategi

Apa Saja KPI Sosial Media dan Bagaimana Cara Mengukurnya? Read More »

Fungsi Google Analytics

Apa itu Google Analytics? Pengertian, Fungsi, dan Fiturnya

Kalau ditanya, “apa kelebihan digital marketing dibandingkan dengan traditional marketing?” maka jawabannya jelas adalah aktivitas digital marketing dapat diukur performanya sehingga campaign yang dijalankan dapat dievaluasi dan dikembangkan menjadi lebih baik lagi kedepannya. Salah satu tool populer untuk mengukur performa digital marketing adalah Google Analytics. Jadi, apa itu Google Analytics dan apa fungsinya? Simpelnya, Google

Apa itu Google Analytics? Pengertian, Fungsi, dan Fiturnya Read More »